--> Skip to main content

Ranginang / Rengginang

Ranginang / Rengginang.

Ranginang atau bisa disebut juga Rengginag merupakan salah satu cemilan yang berasal dari daerah Sunda. Sejenis kerupuk tebal yang terbuat dari nasi atau beras ketan yang di masak dan didempetkan berbentuk bulat, terus dikeringkan dengan cara dijemur di bawah panas matahari lalu digoreng panas dalam minyak goreng dalam jumlah yang banyak.

Ranginang ini tidak mengandung bahan-bahan yang berbahaya dan bahan pengawet, bahkan cukup menggunakan beras ketan dan juga garam saja itu sudah bisa di buat ranginang. 

Ranginang / RengginangRanginang / Rengginang

 
Namun seiring perkembangan zaman, ranginang sekarang sudah dibuat dengan fariasi-fariasi sendiri.

Nah, bagi anda yang ingin membuat ranginang silahkan baca di postingan yang berjudul : Cara membuat kue Ranginang / Rengginang


 
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
Comments
0 Comments